Prosedur pembuatan laporan konfigurasi Cpanel
Cara Konfigurasi cPanel ke Hosting untuk Pertama Kali 1. Login ke cPanel 2. Klik Database Menu 3. Create Database 4. Isi Username dan Password 5. Add User To Database 6. Cek All Privileges Membeli hosting untuk pertama kali memang membutuhkan beragam kebutuhan dan persiapan. Tidak hanya mengenai website yang sedang Anda bangun namun juga cara konfigurasi dan penggunaan. Sebenarnya, semua sudah ada dalam satu sistem sehingga tinggal konfirmasi dan menambahkan saja dalam layanan. Berikut ini cara konfigurasi cPanel ke Hosting untuk pertama kali setelah upload ke website. 1. Login ke cPanel Untuk dapat masuk ke layanan cPanel ini Anda bisa membuka halaman melalui member area kemudian beri tanda (/cpanel). Misalnya namadomainanda.com/cpanel secara otomatis akan redirect ke tampilan seperti gambar di bawah ini. 2. Klik Database Menu Kemudian klik MySQL database guna mengatur penyimpanan data yang ada pada hosting. 3. Create Database Setelah Anda mengeklik MySQL database maka secara oto...